Pada Senin (6/4/2020) pukul 08:50 WIB, berikut perkembangan indeks saham utama Asia:
Tiga indeks utama di bursa saham New York ambles sepanjang pekan lalu. Dow Jones Industrial Average (DJIA) turun 2,7%, S&P 500 melemah 2,08%, dan Nasdaq Composite terpangkas 1,7%.
Namun koreksi di Wall Street ternyata tidak membuat pelaku pasar di Asia kalah sebelum bertanding. Bahkan investor mulai 'menyerok' saham yang harganya sudah begitu murah.
Maklum, bursa saham Asia sudah anjlok seanjlok-anjloknya. Sejak awal tahun, indeks Shanghai Composite melemah 9,38%, Hang Seng minus 17,57%, Straits Times ambles 25,86%, dan Kospi jatuh 19,66%. Aksi borong yang terjadi membuat bursa saham Asia mengalami technical rebound.
Akan tetapi, situasi masih belum tenang karena tantangan yang begitu besar. Adalah pandemi virus corona alias Coronavirus Desease 2019 (Covid-19) yang membuat risiko di perekonomian dunia sangat tinggi.
"asia" - Google Berita
April 06, 2020 at 08:51AM
https://ift.tt/2Recci9
Bursa Saham Asia Hijau di Tengah Pandemi Corona, Kok Bisa? - CNBC Indonesia
"asia" - Google Berita
https://ift.tt/2ZO57I2
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
No comments:
Post a Comment